Pintar Kemenag
Kunci Jawaban Pelatihan Dauroh Aimmah, Modul 3.9 Fikih Tematik: Shalat Bagian 2 Pintar Kemenag
Ini kunci jawaban Pelatihan Dauroh Aimmah (Imam Masjid) Angkatan I Modul 3.9 Fikih Tematik: Shalat Bagian 2 Pintar Kemenag.
Penulis: Siti Umnah | Editor: Siti Umnah
SRIPOKU.COM - Berikut disajikan kunci jawaban Modul 3.9 Fikih Tematik: Shalat - Bagian 2.
Kunci jawaban tersebut terdapat pada Pelatihan Dauroh Aimmah (Imam Masjid) Angkatan I Pintar Kemenag.
Peserta pelatihan MOOC Pintar Kemenag akan mengikuti 10 pelatihan pada 23 - 27 Agustus 2025.
Untuk itu simak kunci jawaban Modul 3.9 Fikih Tematik: Shalat - Bagian 2 berikut ini.
Baca juga: Kunci Jawaban Pelatihan Dauroh Aimmah, Modul 3.6 Fikih Tematik: Fungsi dan Tugas Imam saat Shalat
Baca juga: 10 Kunci Jawaban Pelatihan Dauroh Aimmah/Imam Masjid, Modul 3.4 Imam dan Wawasan Kebangsaan Bagian 2
1. Shalat secara bahasa berarti...
A. Bersujud
B. Berdoa
C. Berdiri
D. Berserah diri
Jawaban : B. Berdoa
2. Hukum melaksanakan shalat lima waktu bagi umat Islam yang baligh dan berakal adalah...
A. Sunnah
B. Fardhu kifayah
C. Mubah
D. Fardhu ‘ain
Jawaban : D. Fardhu ‘ain
3. Rukun shalat yang pertama adalah...
A. Niat
B. Takbiratul ihram
C. Membaca Al-Fatihah
D. Berdiri bagi yang mampu
Jawaban : A. Niat
4. Bacaan Al-Fatihah dalam shalat termasuk ke dalam...
A. Syarat shalat
B. Sunnah shalat
C. Rukun shalat
D. Doa setelah shalat
Jawaban : C. Rukun shalat
5. Waktu shalat Maghrib dimulai sejak...
A. Matahari tergelincir
B. Matahari terbenam hingga hilang mega merah
C. Terbit fajar
D. Tengah malam
Jawaban : B. Matahari terbenam hingga hilang mega merah
Dapatkan konten Pelatihan Pintar Kemenag lainnya dengan klik Di Sini.
Dapatkan juga berita penting dan informasi menarik lainnya dengan mengklik Google News.
Bagaimana Dosen dapat Membantu Mahasiswa Memahami Pentingnya Integritas Akademik, Modul 3.2 |
![]() |
---|
Mengapa Standar Antar Institusi Penting, Modul 3.2 Pintar Kemenag Pengantar Academic Misconduct |
![]() |
---|
Apa yang Menjadi Fokus Utama dalam Pembimbingan Dosen Kepada Mahasiswa, Modul 3.2 Pintar Kemenag |
![]() |
---|
Integritas Akademik Mencakup Semua Hal Berikut, Kecuali, Modul 3.9 Pintar Kemenag |
![]() |
---|
Dalam Konteks Integritas Akademik, Tanggung Jawab ASN Meliputi, Soal Modul 3.9 Pintar Kemenag 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.