Kunci Jawaban

Soal Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Materi Menyimak Informasi Kewirausahaan dari Berbagai Media

Ini latihan soal Bahasa Indonesia kelas 12 SMA/MA Materi Menyimak Informasi Kewirausahaan dari Berbagai Media Kurikulum Merdeka yang dapat dipelajari.

Penulis: Siti Umnah | Editor: Siti Umnah
Freepik.com
ILUSTRASI KUNCI JAWABAN : Ini latihan soal Bahasa Indonesia kelas 12 SMA/MA Materi Menyimak Informasi Kewirausahaan dari Berbagai Media Kurikulum Merdeka yang dapat dipelajari.(Freepik.com) 

D. Informasi yang tidak relevan

Jawaban : B. Informasi yang salah tetapi disebutkan dengan niat baik

6. Bagaimana cara mengevaluasi apakah sebuah informasi memiliki bias?

A. Dengan memeriksa tanggal terbit informasi tersebut

B. Dengan melihat siapa yang mempublikasikan informasi dan mencari potensi kepentingan atau sudut pandangnya

C. Dengan menghitung jumlah kata dalam informasi tersebut

D. Dengan mengecek seberapa sering informasi tersebit dibagikan di media sosial

Jawaban : B. Dengan melihat siapa yang mempublikasikan informasi dan mencari potensi kepentingan atau sudut pandangnya

7. Apa yang harus dilakukan jika Anda menemukan infomasi yang tidak konsisten dengan data dari sumber lain?

A. Mengabaikan informasi tersebut

B. Menggunakan informasi tersebut tanpa verifikasi

C. Memverifikasi informasi tersebut dengan mencari sumber lain yang lebih bisa dipercaya

D. Menerima informasi tersebut sebagai kebenaran mutlak

Jawaban : C. Memverifikasi informasi tersebut dengan mencari sumber lain yang lebih bisa dipercaya

8. Apa yang dimaksud dengan "analisis kritis" dalam menilai sebuah informasi?

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved