Kunci Jawaban
Latihan Soal IPS Kelas 7 SMP Materi Keberagaman Lingkungan Sekitar Submateri Berkenalan dengan Alam
Ini latihan soal IPS kelas 7 SMP/MTs Materi Tema 2 Keberagaman Lingkungan Sekitar Submateri Berkenalan dengan Alam Kurikulum Merdeka.
Penulis: Siti Umnah | Editor: Siti Umnah
A. suatu proses dalam bertindak dan bereaksi dengan keberadaan orang-orang yang berada di sekitar kita
B. kontak yang secara langsung terjadi tatap muka (tanpa perantara)
C. kontak yang tidak secara langsung terjadi tatap muka (ada perantara)
D. Kontak sosial dan Komunikasi
Jawaban : A. suatu proses dalam bertindak dan bereaksi dengan keberadaan orang-orang yang berada di sekitar kita
4. Coalition (Koalisi) adalah ...
A. kerjasama dalam bentuk pendirian atau penyelesaian dalam suatu proyek-proyek yang dirancang sebelumnya
B. merupakan bentuk kerja sama yang penggabungan antara organisasi dua atau lebih yang berusaha dalam mencapai tujuan bersama yang telah disepakati
C. penerimaan suatu unsur yang baru dalam suatu kepemimpinan baru di dalam suatu organisasi atau aktivitas politik
D. bentuk kerjasama dengan melakukan perjanjian untuk pertukaran barang atau jasa diantara organisasi-organisasi, baik dua pihak atau lebih
Jawaban : B. merupakan bentuk kerja sama yang penggabungan antara organisasi dua atau lebih yang berusaha dalam mencapai tujuan bersama yang telah disepakati
5. Mediation (mediasi) adalah ...
A. Bentuk dari akomodasi yang prosesnya dilaksanakan secara paksaan, di mana salah satu pihak menguasai pihak lain
B. Suatu bentuk penyelesaian masalah melalui pihak ketiga, apabila masing-masing pihak yang bertentangan tidak mampu menyelesaikan sendiri
C. Penyelesaian sengketa yang menyerupai arbritation, tetapi pihak ketiga hanya sebagai perantara dan tidak mempunyai kewenangan mengambil Prakarsa
kunci jawaban
latihan soal
IPS kelas 7 SMP/MTs
Tema 2 Keberagaman Lingkungan Sekitar
Berkenalan dengan Alam
Sripoku.com
Kurikulum Merdeka
| Contoh dan Pembahasan Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA Semester 1 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 129 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 126 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Pembahasan soal Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Halaman 49 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Soal dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD Halaman 24 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/IPS-Kelas-7-SMP-Materi-Keberagaman-Lingkungan-Sekitar-Submateri-Berkenalan-dengan-Alam.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.