Harga Emas Batangan

Harga Emas Galeri 24 Hari Ini, Per Gram Dibanderol Rp1.499.000

Harga emas batangan produk Galeri 24 Pegadaian hari ini, Selasa (10/12/2024) dibanderol Rp1.499.000 per gram.

Penulis: Hartati | Editor: Yandi Triansyah
kompas.com
ilustrasi : Harga emas batangan produk Galeri 24 Pegadaian hari ini, Selasa (10/12/2024) dibanderol Rp1.499.000 per gram. 

SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Harga emas batangan produk Galeri 24 Pegadaian hari ini, Selasa (10/12/2024) dibanderol Rp1.499.000 per gram.

Harga ini sama dengan harga pada Kamis (5/12/2024) lalu yang juga dibanderol Rp1.499.000 per gram.

Sementara itu harga buy back hari ini dibanderol Rp Rp1.383.000 atau turun Rp 1 ribu dibanding harga buy back pada Kamis (5/12/2024) yang memiliki nilai juga emas batangan yang sama yakni dibandrol Rp1.384.000 per gram harga buy backnya.

Harga buy atau beli kembali yang artinya harga yang berlaku bagi konsumen untuk menjual kembali emas batangannya di Galeri 24.

Harga buy back ini berlaku untuk semua jenis emas batangan yang akan dijual kembali di Galeri 24 Pegadaian baik emas produksi diproduksi sendiri maupun yang diproduksi oleh pihak lain seperti emas Antam dan juga Lotus Archi.

Harga tersebut dikutip dari harga Galeri 24 Palembang, namun harga itu juga berlaku secara nasional yakni berlaku di semua Galeri 24 lainnya di tanah air baik untuk harga pembelian atau harga jual kembali.

Berikut rincian harga emas batangan produksi Galeri 24 hari ini, Selasa (10/12/2024):

Harga emas batangan 1 gram dibanderol Rp1.499.000 per keping.

Harga emas batangan 2 gram dibanderol Rp2.940.000 per keping

Harga emas batangan ukuran 5 gram dibanderol Rp7.270.000 per keping.

Harga emas batangan satuan 10 gram dijual seharga Rp14.439.000 per keping.

Harga emas batangan satuan 25 gram dijual Rp36.060.000 per keping.

Harga emas batangan ukuran 50 gram dibanderol Rp72.061.000 per keping

Harga emas batangan 100 gram  harga Rp144.107.000 ribu per keping

Harga emas batangan ukuran 250 gram dibanderol Rp359.984.000 per keping.

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved