Liga Champions

Man City vs Real Madrid Liga Champions, Mandul di Leg Pertama Ancelotti Sebut Haaland tak Spesial

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, menegaskan bahwa ia memikirkan 11 pemain lawan dan Erling Haaland bukan kasus spesial

Editor: Odi Aria
TWITTER.COM/MANCITY
Striker Manchester City, Erling Haaland, merayakan hattrick ke gawang Wolverhampton Wanderers pada laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Minggu (22/1/2022). 

Haaland memang gagal mencetak gol, tetapi Kevin De Bruyne mampu memecah kebuntuan.

Setiap pemain yang dimiliki oleh tim asuhan Pep Guardiola berpeluang memberi kejutan.

Apalagi, Manchester City akan tampil sebagai tuan rumah pada laga leg kedua.

Dukungan penuh dari suporter memberikan motivasi yang lebih banyak untuk menang.

Pep Guardiola tengah berusaha menghindari nasib sial yang ia alami musim lalu.

Saat itu, Manchester City disingkirkan Real Madrid pada babak semifinal Liga Champions.

Takdir kembali mempertemukan kedua klub pada panggung dan babak yang sama.

Nasib untuk mengulangi atau mengubah hasil musim lalu berada di tangan tim masing-masing.

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved