Liga Inggris

Prediksi Skor Newcastle vs Arsenal Liga Inggris, Upaya The Gunners Jauhkan Diri dari The Citizens

Berikut ini prediksi skor Newcastle United vs Arsenal dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris, Minggu (6/5/2023) malam WIB.

Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: adi kurniawan
Ben Stansall
Laga West Ham United vs Arsenal berakhir imbang. Prediksi Skor Newcastle vs Arsenal Liga Inggris, Upaya The Gunners Jauhkan Diri dari The Citizens 

Arsenal (4-3-3): Ramsdale; Zinchenko, Kiwior, Holding, White; Xhaka, Partey, Odegaard; Martinelli, Jesus, Saka.

Pelatih: Mikel Arteta.

Head to Head

4/1/2023 Arsenal 0-0 Newcastle (Liga Inggris)

17/5/2022 Newcastle 2-0 Arsenal (Liga Inggris)

27/11/2021 Arsenal 2-0 Newcastle (Liga Inggris)

2/5/2021 Newcastle 0-2 Arsenal (Liga Inggris)

19/1/2021 Arsenal 3-0 Newcastle (Liga Inggris)

5 Pertandingan Terakhir Newcastle United

8/4/2023 Brentford 1-2 Newcastle (Liga Inggris)

15/4/2023 Aston Villa 3-0 Newcastle (Liga Inggris)

23/4/2023 Newcastle 6-1 Tottenham (Liga Inggris)

28/4/2023 Everton 1-4 Newcastle (Liga Inggris)

30/4/2023 Newcastle 3-1 Southampton (Liga Inggris)

5 Pertandingan Terakhir Arsenal

9/4/2023Liverpool 2-2 Arsenal (Liga Inggris)

16/4/2023 West Ham 2-2 Arsenal (Liga Inggris)

22/4/2023 Arsenal 3-3 Southampton (Liga Inggris)

27/4/2023 Man City 4-1 Arsenal (Liga Inggris)

3/5/2023 Arsenal 3-1 Chelsea (Liga Inggris)

Dapatkan berita terkait dan informasi penting lainnya dengan mengklik Google News

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved