Liga 1
Prediksi Skor dan Persik Kediri vs Persita Tangerang Liga 1 serta Prediksi Susunan Pemain
Berikut ini prediksi skor dan prediksi susunan pemain Persik Kediri vs Persita Tangerang dalam lada tunda pekan ke-18 Liga 1, Jumat (24/3/2023) malam.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM - Berikut ini prediksi skor dan prediksi susunan pemain Persik Kediri vs Persita Tangerang dalam lada tunda pekan ke-18 Liga 1, Jumat (24/3/2023) malam.
Bursa prediksi skor memperkirakan Macan Putih (Persik Kediri) menang 2-0 atas Pendekar Cisadane (ersita Tangerang).
Ini juga terbantu dengan keunggulan Persik atas Persita dari segi head to head, persisnya menang tiga kali dari lima pertemuan.
Baca juga: Prediksi Persib Bandung vs Bhayangkara FC Liga 1, Maung Bandung Waspadai Antisipasi The Guardians
Kendati demikian, Persik Kediri tetap harus hati-hati karena Persita Tangerang menang pada pertemuan terakhir.
Laga ini sendiri akan digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur, pukul 20.30 WIB.
Prediksi Skor
Persik Kediri 2-0 Persita Tangerang
Prediksi Susunan Pemain
Persik Kediri (4-2-3-1): Kartike Ajie (GK); Agil Munawar, Anderson Carneiro, Alhamra Hehanusa, Vava Yagalo; Arthur Irawan, Ady Eko Jayanto; Bayu Otto; Renan Silva, Yohanes Pahabol; Flavio Silva.
Absen: Rohit Cand (FIFA Match Day Nepal), Yusuf Meilana (Cedera).
Pelatih: Divaldo Alves
Persita Tangerang (4-3-3): Aditya Harlan (GK); Muhammad Toha, Charisma Fathoni, Mario Jardel, Fairuz Ohorella; Sin Yeong Bae, Rifki Dwi Septiawan, Abu Rizal; Wildan Ramdhani, Ramiro Fergonzi, Heri Susanto.
Absen: Irsyad Maulana (Cedera), Ezequiel Vidal & Javlon Guseynov (Akumulasi Kartu).
Pelatih: Luis Edmundo
Head to Head
Liga 1
Persik Kediri
Macan Putih
Persita Tangerang
Pendekar Cisadane
Prediksi Skor
Prediksi Susunan Pemain
head to head
Sripoku.com
| Daftar Lengkap Tim Peserta Liga 1 Musim 2025-2026, Didominasi Tim Pulau Jawa Sumatera Kirim 2 Wakil |
|
|---|
| Update Klasemen Liga 1 Usai Dewa United Menang Besar Banten Warriors Temani Persib ke Kompetisi Asia |
|
|---|
| Update Klasemen Liga 1 Usai Semen Padang Ditahan Imbang Persik Kediri, Zona Degradasi Makin Memanas |
|
|---|
| Update Klasemen Liga 1 Usai PSS Sleman Taklukkan Persija, Nasibnya dan Barito Ditangan Semen Padang |
|
|---|
| Laga PSS Sleman vs Persija di Liga 1 Harus Dihentikan Sementara, Setelah Suporter Menyalakan Flare |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.