Berita Religi
Manfaat Berteman dengan Orang Saleh, Ini Kata Ustadzah Oki Setiana Dewi, Jadi Syafaat di Hari Kiamat
Berikut penjelasan ustadzah Oki Setiana Dewi tentang manfaat berteman dengan orang saleh, jadi syafaat di hari kiamat.
Penulis: Novry Anggraini | Editor: pairat
SRIPOKU.COM -Â Â Artikel ini menyajikan penjelasan ustadzah Oki Setiana Dewi tentang manfaat berteman dengan orang saleh.
Ada banyak manfaat berteman dengan orang-orang yang saleh kata ustadzah Oki Setiana Dewi.
Sebagai syafaat di hari kiamat salah satunya, simak penjelasan ustadzah Oki Setiana Dewi selengkapnya.

Baca juga: Ini yang Harus Dipersiapkan Selama Menanti Jodoh Menurut Ustadzah Oki Setiana Dewi, Ilmu yang Utama!
Teman kita adalah cerminan diri kita.
Dengan siapa dia sering bergaul, maka kira-kira seperti itulah dia.
Rasulullah SAW mengingatkan, "seorang mukmin adalah cermin bagi saudaranya." (HR. Bukhari)
Dikutip dari isi ceramah ustadzah Oki Setiana Dewi di Instagram, berikut manfaat berteman dengan orang-orang yang saleh.
1. Orang-orang yang saleh akan mengingatkan kita untuk senantiasa beramal saleh.
Pada saat kita terjatuh dalam kesalahan, dia akan mengingatkan kita.
Ketika kita memiliki seorang teman yang saleh, seorang teman yang baik, yang menasihati kita, maka kita akan terarah kembali ke jalan yang benar, karena ada dia.
2. Dia akan mendoakan kita dalam kebaikan.
Seperti kata Rasulullah SAW, "Kalau ada seseorang yang berdoa untuk sahabatnya, jauh tidak diketahui doa tersebut secara diam-diam, maka ada malaikat disampingnya yang mengamini doa kita, dan doa itu mustajab."
3. Teman dekat yang baik akan dibangkitkan bersama kita di hari kiamat.
Teman-teman kita yang baik itu akan dibangkitkan bersama kita, dan dipertemukan kembali bersama kita di Surga, Insya Allah.
Bacaan Doa Bulan Rajab Dipanjatkan Rasulullah, Dianjurkan Agar Usia Disampaikan ke Bulan Ramadan |
![]() |
---|
Bacaan Dzikir yang Dianjurkan Diamalkan di Bulan Rajab Lengkap Waktu dan Jumlah Tepat Mengamalkannya |
![]() |
---|
10 Amalan Bulan Rajab yang Dianjurkan agar Dilimpahkan Keberkahan, Jangan Lewat Keistimewaannya |
![]() |
---|
10 Kalimat Bermakna Doa, Siapa yang Mengucapkannya dalam Situasi dan Kondisi Ini akan Dapat Pahala |
![]() |
---|
Apa Hukum Menemukan Barang yang tidak Tahu Pemiliknya? Berikut Penjelasan Ustaz Abdul Somad |
![]() |
---|