Liga 1
Hasil Liga 1 Persik vs Persib, Gol Brace David da Silva Bawa Maung Bandung Unggul Atas Macan Putih
Hasil Liga 1 antara Persik Kediri vs Persib Bandung dalam lanjutan pekan 12, Rabu (7/12/2022) malam WIB. Tinggal satu gol lagi David da Silva.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: adi kurniawan
Twitter
Striker Persib Bandung, David da Silva. Skor Babak Pertama Liga 1 Persik vs Persib, Tinggal 1 Gol Lagi David da Silva Samai Matheus Pato.
Persib Bandung masih unggul sementara atas Persik Kediri 2-0 hingga akhir babak pertama.
HT Persik Kediri 0-2 Persib Bandung (da Silva 12', 19)
Susunan Pemain:
Persik Kediri (4-3-3)
Dikri Yusron (GK); Vava Mario, Dany Saputra, Arthur Felix, Taufiq, Rohit Chand, Agil Munawar, Yusuf Meilana, Renan Silva, Joanderson Jesus, Muhamad Ridwan
Pelatih: Divaldo Alves
Persib Bandung (4-3-3)
Teja Paku Alam (GK); Achmad Jufriyanto, Daisuke Sato, Henhen Herdiana, Nick Kuipers, Dedi Kusnandar, Abdul Aziz, Zalnando, Bechkam Putra, Ciro Alves, David Silva.
Pelatih: Luis Milla
Dapatkan berita terkait dan informasi penting lainnya dengan mengklik Google News
