Selain Nyaman dan Strategis, Berikut 6 Alasan Kucing Menyukai Kotak Kardus
Penasaran alasan hewan satu ini suka sekali dengan kardus? Selain nyaman dan strategis, berikut 6 alasan kucing menyukai kotak kardus.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: pairat
Sama halnya seperti kucing rumahan, kucing besar juga melihat kotak dan ruang tertutupnya jadi spot menarik dan nyaman untuk ditempati.
6. Memenuhi rasa penasaran Kucing
Kucing dikenal sebagai hewan yang punya rasa penasaran tinggi, mereka selalu ingin tahu apapun yang menarik perhatian di sekitarnya.
Inilah kenapa kucing bisa menunjukkan ketertarikannya pada benda baru yang diberikan oleh pemiliknya.
Tak terkecuali, kotak kardus yang kamu berikan sebagai shelter dan tempat nyaman untuknya.
Ini pun berlaku untuk berbagai jenis kotak pembungkus yang dilihat kucing, biasanya kucing terlihat ingin tahu apa isi di dalam kotak yang bagi mereka misterius.
Nah, itulah tadi enam alasan kenapa kucing sangat suka dan tertarik dengan kotak kardus.
Dapatkan berita terkait dan penting lainnya dengan mengklik Google News
