Juz Amma

Kelak akan Masuk Surga dengan Wajah Berseri, Bacalah Surat Pendek Ini yang Dinamai Pula As Saahirah

Setiap surat dalam Alquran memiliki keutamaannya masing-masing. Termasuk surat ini yang jika diamalkan bisa membuat wajah bahagia dan berseri.

Penulis: Tria Agustina | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM/Tria Agustina
Surat An-Naziat 

SRIPOKU.COM - Surat apakah yang di dalam Alquran yang membuat wajah berseri ketika masuk surga? Berikut ulasan selengkapnya.

Setiap surat dalam Alquran memiliki keutamaannya masing-masing.

Termasuk surat An-Naziat yang jika diamalkan bisa membuat wajah bahagia dan berseri saat masuk surga.

Surah An-Naziat adalah surah ke-79 dalam Alquran.

Surat An Naziat tergolong surah Makkiyah karena diturunkan di Mekkah.

Surat An Naziat terdiri atas 46 ayat dan termasuk ke dalamm Juz'amma atau juz 30 dalam kitab suci Alquran.

Dinamakan An Naazi’aat yang berarti malaikat-malaikat yang mencabut berasal dari kata An Naazi’aat yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

Dinamai pula as Saahirah yang diambil dari ayat 14, dinamai juga Ath Thaammah diambil dari ayat 34.

Berikut ini Bacaan Surat An Naziat Lengkap Bahasa Arab, Tulisan Latin & Artinya serta Keutamaan Surat An Naziat.

Surat An Nazi’at

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Dengan menyebut Nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.

وَالنّٰزِعٰتِ غَرْقًاۙ

wan-naazi'aati garqaa

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved