Berita Religi

Bacaan Niat Puasa Tasu'a dan Asyura, Puasa Sunah Tanggal 18 dan 19 Agustus 2021 serta Keutamaannya

Puasa Tasu'a jatuh pada hari Rabu besok, 18 Agustus 2021. Sedangkan puasa Asyura jatuh pada hari Kamis lusa, 19 Agustus 2021.

Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM
Bacaan Niat Puasa Tasu'a 

SRIPOKU.COM - Artikel ini menyajikan bacaan niat puasa Tasu'a dan Asyura dalam tulisan Arab dan latin.

Puasa Tasu'a dan Asyura dilaksanakan pada 9-10 Muharram.

Tanggal 9-10 Muharram yang bertepatan dengan tanggal 18 dan 19 Agustus 2021, umat Islam dapat menjalankan puasa Tasu'a dan Asyura.

Artinya, untuk pelaksanaan puasa Tasu'a jatuh pada hari Rabu besok, 18 Agustus 2021.

Sedangkan puasa Asyura jatuh pada hari Kamis lusa, 19 Agustus 2021.

Puasa Sunah Tasu'a dan Asyura ini memiliki keutamaan, seperti diampuni dosa selama setahun yang lalu.

Dikutip dari Buku Pintar Panduan Lengkap Ibadah Muslimah oleh Ust. Muhammad Syukron Maksum, ada beberapa nilai penting yang diajarkan Rasulullah.

Sehingga, dianjurkan untuk berpuasa pada tanggal 9 dan 10 Muharram setiap tahunnya.

Bacaan Niat Puasa Tasu'a dan Puasa Asyura

Berikut ini niat Puasa Tasu'a dan Puasa Asyura:

Jangan lupa subscribe, like dan share channel Youtube Sripokutv di bawah ini:

Puasa Tasu'a

Niat:

 نَوَيْتُ صَوْمَ تَاسُعَاءْ سُنَّةَ ِللهِ تَعَالَى

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved