Makna Khusus di Balik 7 Jenis Ciuman 

Dalam banyak budaya, ciuman di pipi juga bentuk sapaan "halo".  Memberikan ciuman kecil di pipi bisa langsung mencerahkan seseorang di hari yang suram

Editor: aminuddin
Family Guide Indonesia
Ilustrasi 

SRIPOKU.COM, JAKARTA - Kita sering saksikan di sebuah keluarga, ketika seorang ayah pulang dari kantor sore hari,  seorang anak perempuan masih kecil menyambutnya dengan ceria.

Kemudian sang ayah membalasnya dengan memeluk dan mencium si anak dengan menggendong serta membawa masuk sang buah hati.

Atau ketika isteri mengantar suami kerja.

Sebelum masuk mobil biasanya cium pipi kiri dan kanan. 

Ciuman itu dilakukan dengan tulus dan dilandasi rasa kasih sayang. 

Tentu banyak adegan ciuman lain yang bisa  kita saksikan di berbagai kesempatan.

Semua ada maknanya. 

Mau tahu kan apa maknanya?

Baca juga: Terharu Dapat Ciuman dari Putri Gading Marten ,Gisel Jemput Gempi di Bandara : I Miss You

Berikut penjelasannya ..

1. Ciuman di pipi

Ciuman di pipi sepertinya sudah tidak asing lagi dan banyak dilakukan oleh orang-orang walau tanpa ada ikatan asmara satu dengan yang lain.

Namun, ciuman di pipi ini ternyata menunjukkan rasa kasih sayang dan keintiman antara dua orang.

Dalam banyak budaya, ciuman di pipi juga merupakan bentuk sapaan "halo". 
Memberikan ciuman kecil di pipi bisa langsung mencerahkan seseorang di hari yang suram.

Baca juga: Ajak Berciuman, Suami Dorong Istri Hamil ke Jurang Demi Uang Asuransi, Terkejut Istri Malah Selamat

2. Ciuman di dahi

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved