Sinetron Cinta Mulia
SINOPSIS Sinetron Cinta Mulia SCTV 18 Desember 2020, Juna Tahu Satria Suka Sama Mulia, Prilly Kaget!
Nah saat ini Cinta Mulia SCTV sudah memasuki episode 7-8, 18 Desember 2020. Berikut sinopsisnya.
Penulis: Nadyia Tahzani | Editor: Welly Hadinata
SRIPOKU.COM - Sinetron Cinta Mulia SCTV semakin memberikan cerita yang menarik dan seru untuk ditonton.
Sinetron yang disutradarai oleh Findo Purwono HW dan dibintangi oleh Michelle Ziudith, Immanuel Caesar Hito, Ikhasan Saleh, Cassandra Lee, dan masih banyak artis lainnya.
Sama layaknya di Sinetron Indonesia, sinetron ini tentunya memilki peran Antagonis yang mampu meluapkan emosi para penontonnya.
Nah saat ini Cinta Mulia SCTV sudah memasuki episode 7-8, 18 Desember 2020. Berikut sinopsisnya.
Baca juga: Putus dari Jessica Iskandar, Richard Kyle Pamer Rangkul Pundak Mey Chan, Asik Liburan di Raja Ampat
Sinopsis
Diberitakan sebelumnya, Juna memberi kabar, jika dia dan Mulia akan segera menikah. Dua minggu lagi.
Satria lalu tersedak, akibat kaget mendengar pernyataan Juna. Prilly tampak senang.
Tapi Tari nampaknya kecewa. Dia bertanya, apa tidak kecepatan?
Bagaimana dengan katering, gedung dan lainnya.
Juna menjawabnya santai. Jika semuanya sudah siap. Berkat bantuan teman nyokapnya.
Satria penasaran, dia mendatangi rumah Mulia. Tapi papahnya yang keluar, yakni Pak Iskandar.
Iskandar tidak mengizinkan Satria bertemu Mulia, dengan alasan anaknya masih lelah, letih dan sakit.
Iskandar juga malah memberitahukan jika Mulia akan segera menikah.
Tak hilang akal, Satria melempari kaca jendela kamar Mulia. Dia tersenyum, karena Mulia muncul. Ngapain loe ngelempari laca jendela gue?
Satria bilang, dia harus ketemu Mulia buat ngomongin kerjaan. Mulia sudah di depan rumahnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/sinopsis-sinetron-cinta-mulia-sctv-18-desember-2020.jpg)