Timnas Indonesia

3 Pemain Timnas Indonesia yang Main di Luar Negeri, Satu Main di Eropa dan Banjir Ucapan Selamat

Pemain 25 tahun itu sudah bermain di Thailand sejak 2018. Sebelumnya ia bermain untuk Khon Kaen FC dan Sukhotau FC.

Editor: Adrian Yunus
Instagram garudafansbook.id
Timnas Indonesia 

SRIPOKU.COM - Tiga pemain timnas Indonesia saat ini tengah bermain di luar negeri, dua di antaranya bermain di Eropa.

Satu dari tiga nama tersebut baru saja menjalani debut di Eropa bersama klubnya.

Sementara satu pemain lain telah lebih dulu bermain di Eropa.

Satu nama lain bermain di salah satu kompetisi Asia Tenggara.

Hasil Bundesliga - Schalke Vs Leverkusen Skor 1-1, Winger Liverpool Alami Gegar Otak

Hasil Liga Spanyol - Real Madrid Kembali Pepet Barcelona Setelah Sukses Taklukan Tamunya Eibar 3-1

Jika Ingin Timnas Indonesia Tembus Peringkat 150 FIFA, Berikut Syaratnya

Berikut tiga pemain timnas Indonesia tersebut:

1. Yanto Basna

Bek Sukhothai FC asal Indonesia, Rudolof Yanto Basna (dua dari depan) berjalan memasuki lapangan saat dijamu Prachuap FC untuk lanjutan Liga Thailand 1 2019 di Stadion Sam Ao, 21 April 2019.
Bek Sukhothai FC asal Indonesia, Rudolof Yanto Basna (dua dari depan) berjalan memasuki lapangan saat dijamu Prachuap FC untuk lanjutan Liga Thailand 1 2019 di Stadion Sam Ao, 21 April 2019. (https://www.facebook.com/STFC2009/)

Yanto Basna merupakan bek timnas Indonesia yang saat ini bermain di kasta teratas Liga Thailand (Thai League 1).

Yanto Basna bergabung dengan PT Prachuap.

Pemain 25 tahun itu sudah bermain di Thailand sejak 2018. Sebelumnya ia bermain untuk Khon Kaen FC dan Sukhotau FC.

Eks pemain Persib Bandung itu telah mencatatkan 13 pertandingan di Thai League 1.

2. Witan Sulaiman

Witan Sulaiman selebrasi usai mencetak gol ke gawang UEA
Witan Sulaiman selebrasi usai mencetak gol ke gawang UEA (http://banjarmasin.tribunnews.com)

Witan Sulaiman baru saja mencatatkan debut di kompetisi kasta teratas Liga Serbia bersama FK Radnik Surdulica.

Witan tampil 25 menit saat FK Radnik Surdulic melawan Radnicki Nis pada Minggu (14/6/2020) dini hari WIB.

Pemain 18 tahun itu masuk dari bangku cadangan menggantikan Bodgan Stamenkovic pada menit ke-65.

Akan tetapi, FK Radnik Surdulica kalah dari Radnicki Nis dengan skor 2-4.

Sumber: BolaSport.com
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved