Final NBA 1997
MOMEN JUARA, Michael Jordan : Saya Lampaui Batas Kemampuan Demi Memenangi Pertandingan,di NBA 1997
Kedua tim mengantongi agregat 2-2 setelah memetik masing-masing dua kemenangan dalam empat gim sebelumya
Bahkan sepatu warna hitam-merah yang dikenakan sang bintang dalam laga tersebut ikut melegenda.
"Penampilan itu adalah sebuah aksi heroik yang semakin membuat dia jadi legenda," kata pelatih Bulls kala itu, Phil Jackson.
melainkan keracunan makanan.
"Malam sebelum pertandingan, kami memesan piza. Entah kenapa, saya merasa ada yang tak beres," ucap bekas pelatih kebugaran Jordan, Tim Grover, dalam wawancara dengan Chicago Sun Times pada 18 April 2013.
"Pukul 2 dini hari, saya mendapati dia (Jordan) di kamar dalam posisi meringkuk. Kami langsung menemui dokter tim dan saya meyakini bahwa dia keracunan makanan," kata Grover.
Terlepas dari flu atau keracunan, keajaiban Jordan yang tetap tampil brilian dengan menaklukkan penyakit itu layak membuatnya menyandang status legenda sejati
