Video: Penjelasan SP2J Perihal Puluhan Bus TransMusi Penuhi Terminal Alang-alang Lebar Palembang
Puluhan bus TransMusi terlhat berada di Terminal Alang-alang Lebar Palembang. Diketahui, sebagian besar bus ini rusak.
Penulis: IRAWAN | Editor: Ahmad Helmi
SRIPOKU.COM,PALEMBANG - Bus TransMusi memenuhi sebagian besar Terminal Alang-alang Lebar Km 12 Palembang.
Pantauan sripoku.com Rabu (8/1/2020), bus-bus TransMusi sudah terlihat dari gerbang masuk terminal. Warnanya beragam, ada yang biru dan putih.
Bus-bus ini diparkirkan di sisi jalan, hingga terlihat ada yang terparkir di bagian tengah terminal.
Tampak sejumlah orang berada di sekitar bus, ada pula terlihat yang sibuk memperbaiki.
Saksikan juga video pilihan berikut ini: