6 Penemuan Ular Raksasa di Indonesia, Mirip Naga Panjangnya 40 Meter, Ada yang Mati Terpanggang Api!
Jelang tahun baru 2010, warga yang tinggal di berbagai daerah di Indonesia resah dengan kemunculan ular berbisa.
Penulis: Rizka Pratiwi Utami | Editor: Sudarwan
Menurut kepercayaan, Nabau merupakan ular dengan panjang 80 meter dengan kepala naga dan tujuh lubang hidung.
Masyarakat desa yang tinggal di Sungai Baleh Borneo memercayai makhluk mistik tersebut.
Selain itu, masyarakat memang sering melihat ular-ular besar di kawasan itu.
Nah, pertanyaannya, bila foto itu asli, apakah ular yang terlihat itu sejenis python atau anaconda?
Hingga kini memang belum ditemukan adanya anaconda di Kalimantan, kecuali dalam film Anaconda: The Hunt For The Blood Orchid yang laris itu.
3. Ular Piton Gosong Terpanggang Api
Baru-baru ini beredar penemuan anaconda dalam keadaan gosong di tengah hutan.
Ular piton raja besar disebut gosong karena kebakaran hutan.
Ular besar itu disebut Anacondanya Indonesia.
Dilansir Sripoku.com dari akun Instagram Garda Satwa Foundation, ular ini terkenal di kalangan masyarakat Kalimantan.
Dalam keterangan footnya, sang pemilik akun menuliskan ular yang viral gosong di tengah hutan ini akibat kebakaran hutan di Riau dan Kalimantan.
"Kebakaran Hutan di PROVINSI KALIMANTAN TENGAH DAN RIAU membuat kita sedih..sangat amat sedih sekali termasuk saya.
Saya adalah sekian dari banyaknya orang yang sangat MENCINTAI DAN MENYAYANGI APAPUN ITU JENIS HEWAN..
Ini adalah salah satu jenis Ular atau bisa disebut ANACONDAnya INDONESIA atau masyarakat SUKU DAYAK PEDALAMAN HUTAN KALIMANTAN menyebutnya: Tangkalaluk / Phyton Raja Ular Rimba Hutan Belantara Kalimantan nan Langka,dimasa lalu dimana dalam mencari mangsa : seperti babi hutan, rusa, harimau dahan dan hewan besar lainnya predator melata itu bisa menirukan suara rusa,orang utan atau suara burung dalam menarik mangsanya).
kepalanya menjuntai di bawah sedangkan ekornya berkait di atas pohon besar untuk memakan mangsanya..Dan kini hangus musnah terbakar.
