Ani Yudhoyono Meninggal Dunia
Kisah Haru Dibalik Kain Penutup Jenazah Ani Yudhoyono, Dipersiapkan Sebelum Sakit untuk Keluarga
Kisah Haru Dibalik Kain Penutup Jenazah Ani Yudhoyono, Dipersiapkan Sebelum Sakit untuk Keluarga
Penulis: Shafira Rianiesti Noor | Editor: Welly Hadinata
Bahan kebaya dan kain yang baru saja jadi itu bahkan akan segera dijahit untuk dipakai merayakan hari raya di Singapura.
Namun takdir berkata lain, belum sempat memakai kain batik itu di hari Idul Fitri, ternyata Ani Yudhoyono sudah lebih dulu berpulang kehadirat Yang Maha Kuasa.
Namun, rupanya keinginan Ani Yudhoyono untuk mengenakan kain batik tersebut bersama keluarganya, dipenuhi oleh kedua menantunya dan cucu perempuannya, Annisa Pohan Aliya Rajasa, Almira dan Gaia Yudhoyono.
Pantauan Sripoku.com dari Kompas TV, saat pemakaman Ani Yudhoyono kemarin, terlihat Annisa Pohan dan Aliya Rajasan turut mengenakan kain batik tersebut.
Annisa Pohan dan Aliya Rajasa ini, terlihat kompak mengenakan baju berwarna putih dengan kain yang sama persis dikenakan oleh jenazah Ani Yudhoyono sesaat setelah meninggal dunia.

===
kisah haru
Pemakaman Ani Yudhoyono
Postingan Terakhir Ani Yudhoyono
Ani Yudhoyono meninggal
Fakta-fakta Ani Yudhoyono
Dimakamkan dengan Deraian Air Mata, Ini Postingan Terakhir Ani Yudhoyono 'Terima Kasih ya Allah' |
![]() |
---|
Teteskan Air Mata saat SBY Bisikan Kalimat Cinta, Begini Detik-detik Ani Yudhoyono Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Istri SBY Meninggal Dunia, Ini 10 Fakta Ani Yudhoyono Semasa Hidup, Tak Tamat Kuliah Kedokteran |
![]() |
---|
Diiringi Hujan Rintik dan Mata SBY Terlihat Sembab: Izinkan Saya Antarkan Ibu Ani ke Jakarta |
![]() |
---|
Nenek Sunarti, Wanita Inilah yang Paling Berduka Lihat Kepergian Ibu Ani Yudhoyono, Ini 5 Faktanya |
![]() |
---|