Lakukan 7 Tips Jitu Ini Agar Bikin Buah Tetap Segar Dan Tidak Busuk!
Supaya buah favoritmu tidak lagi terbuang sia-sia, disini akan disediakan beberapa tips yang dapat membantu kamu dalam menyimpan buah.
Penulis: Shafira Rianiesti Noor | Editor: Shafira Rianiesti Noor
Tidak ada syarat dan ketentuan khusus lainnya, jeruk tidak menyebabkan sayuran atau buah di dekatnya menjadi cepat busuk. Hanya saja, usahakan menyimpan jeruk tidak secara bertumpuk.
Dalam suhu ruangan, jeruk bisa bertahan hanya satu pekan. Sedangkan, di dalam kulkas bisa bertahan hingga satu bulan.
7. Anggur
Untuk menjaga rasa manis dan kesegarannya, lebih baik menyimpan anggur dalam kulkas. Sebelum disimpan, anggur dicuci dan dikeringkan dahulu.
Anggur bisa bertahan hingga 10 hari di dalam kulkas dan bisa bertahan 3 bulan dalam freezer. Anggur yang disimpan dalam freezer, diamkan dulu pada suhu ruangan sebelum disantap.
Nah, itulah cara yang baik dalam menyimpan buahmu agar tetap lezat dan nikmat. Jadi, jangan sampai salah lagi ya, guys?
Artikel ini telah dirangkum dari berbagai sumber.
Baca: Lapas Teroris di Cikeas Akan Segera Dibangun, Anji Manji Buka Suara hingga Beri Peringatan Keras
Baca: Tak Ingin Dimadu, 6 Artis Ini Lebih Memilih Berpisah Dibanding Diduakan Suami
Baca: Siapa Sangka 5 Artis Cantik Ini Terkenal Karena Jadi Pembantu, No 4 Bahkan Berubah Drastis
