Inilah Tanda-tanda Keluarga Sakinah Yang Mendapat Ridho Allah, Apakah Anda Memilikinya?
Karena rumahtangga yang selalu menjaga kualitas ibadahnya akan selalu mendapatkan ridho Allah SWT.
Penulis: ewis herwis | Editor: ewis herwis
Sempatkan waktu untuk selalu bersama dan saling mendukung satu sama lain.
4. Menjaga kualitas ibadah
Ibadah merupakan faktor terpenting dalam berumah tangga.
Karena rumahtangga yang selalu menjaga kualitas ibadahnya akan selalu mendapatkan ridho Allah SWT.
Teruslah tingkatkan kualitas ibadah anda dan pasangan.
5. Saling tolong menolong antar pasangan

Suatu pekerjaan akan terasa sangat ringan apabila diantara pasangan suami istri dapat saling tolong menolong.
Apalagi sikap tersebut sudah Allah perintahkan agar selalu mendapat rahmatNya.
6. Memiliki anak-anak shalih
Anak bisa menjadi ujian juga anugrah bagi orangtua.
Memiliki anak-anak yang shalih adalah sebuah kunci kesuksesan dunia dan akhirat.
Keberkahan dalam sebuah rumah tangga akan sangat terasa jika memiliki generasi yang islami, shalih dan shalihah.
7. Hubungan antara orangtua dan anak penuh keakraban

Hubungan antara orangtua dan anak mempengaruhi keharmonisan dalam berumahtangga untuk masa sekarang dan masa yang akan datang.
Peliharalah hubungan tersebut agar selalu terjaga dan saling pengertian dan berbagai adalah salah satu keakraban yang mesti dimiliki dalam berumahtangga.