Dikenal Sebagai Hafiz, Cara Taqy Malik Memegang Al Quran Ini Tuai Cibiran Netizen 'Gak Sopan'
Namun, dibalik penjelasannya itu, cara Taqy memegang Al Quran ini mendapat kritikan dari para warganet
Penulis: Tresia Silviana | Editor: Tresia Silviana
Video yang diunggahnya pada 19 Oktober 2017 lalu ini terlihat ia sedang mengajak masyarakat untuk membaca Al Quran.
"- ABG JAMAN NOW -
jangan malu untuk mensyiarkan kebaikan di depan orang lain , biarlah orang berkata apa tapi hanya Allah lah yg menilai niat baik kita , buang lah prasangka buruk kepada orang lain , dan belajar lah menjadi pribadi yg slalu berbaik sangka kepada orang lain..
.
setiap kali kita mencontohkan kebaikan di depan orang lain kemudian ada orang yg mungkin dengan izin Allah terketuk hati nya untuk melakukan kebaikan sama yg kita lakukan , maka kita pun akan mendapatkan pahala yg sama di dapatkan oleh nya..
.
Simak hadits Rasulullah SAW ini :
Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam bersabda:
.
“Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya” (HR. Muslim no. 1893)," tulis Taqy diketerangan video yang diunggahnya itu.
Video singkatnya ini telah mendapat lebih dari 290 ribu tayangan dan 505 komentar.
Baca:
Mandikan Anjingnya yang Lumpuh Pakai Air Hangat, Kejadian Selanjutnya Buat Pria Ini Menyesal
Kocak! Begini Reaksi Nagita Saat Kiki CJR Bilang Jika Dirinya Terkenal Sebagai Musuh Ayu Ting Ting
Namun, dibalik penjelasannya itu, cara Taqy memegang Al Quran ini mendapat kritikan dari para warganet.
naomivickawijaya Alquran ituuuu...bukan majalah bobo. Taro dulu kalo mau ngomong, ga punya adab. Sama perkara kecil aja gabisa nyontohin yg bener
hb_racikan_original Subhanallah..mengajarkan org untuk kebaikan Smentara yg terlihat Alquran di lambai ke sana ke sini..mohon ada
aprilliaqq Masnya ganteng, pinter ngaji, tapi kok gitu ya kalo megang Al-qur'an
ita_dwicandra Megang alquran gak sopan
iedarose_ Itu yg kamu bawa Al Qur'an ya mas... Bukan buku catatan yg bisa dilambungkan atas bawah. Jadi hati2 dalam membawanya. Sudah tau kan bagaimana memuliakan Al Qur'an ?
tristy_moon Megang Qurannya kok gitu
Meski begitu Taqy tetap mendapat pujian dari warganet.
redypurnama Mantaaap... @aan.anggriawan Sebarkan kebaikan bersama @dakwah_distro
