Ngakunya Suka Kemewahan, Ternyata Begini Penampilan Sebenarnya Istri Pengacara Setya Novanto

Publik menjadi heboh lantaran Fredrich Yunadi pernah mengatakan bahwa dirinya suka kemewahan.

Kolase/Tribunnews.com

Melihat sosok Fredrich yang mengaku suka kemewahan, ternyata sang istri justru sering tampil sederhana.

Seperti yang terlihat dari beberapa postingan Instagram @yunadi berikut.

Sang istri tampil sederhana dengan blouse hitam dan jaket bahan fur warna monokrom.

Ia juga tampil sederhana dengan baju tanpa lengan bermotif garis-garis.

Melihat penampilan sang istri ketika sehari-hari dirumah, ia hanya tampak mengenakan kaos dan celana pendek.

===

Selain sosok sang istri yang sederhana, Fredrich ternyata juga pernahmempunyai catatan buruk di dalam keluarganya.

Dilansir dari Tribun Timur, Fredrich pernah berseteru dengan Miss Indonesia 2011, Astrid Ellena Indriana Yunadi.

Kala itu, Fredrich merupakan ayah biologis yang enggan mengakui Astrid sebagai anak.

Bahkan, Fredrich mengaku tidak akan peduli kalaupun karier Ellen hancur.

Menurut dia, Astrid sudah melakukan pelanggaran berat yang membuat malu keluarga.

"Di dalam iklan saya sudah bilang, apa pun yang terjadi dengan Ellen di kemudian hari bukan tanggung jawab saya lagi.”

”Jadi saya enggak peduli kariernya hancur," tutur Fredrich saat dihubungi Tribunnews Network via telepon Kamis (26/1/2012).

Fredrich Yunadi.
Fredrich Yunadi. (TRIBUNNEWS/DANY PERMANA)

===

Fredrich menuturkan, keputusannya untuk tidak lagi menganggap Ellen sebagai anak itu merupakan hal wajar.

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved