Daftar Pemenang Academy Awards 2017

Dua artis peran kawakan, Faye Dunaway dan Warren Beatty, didapuk untuk mengumumkan Best Picture pada perhelatan ke-89 Academy Awards yang diselenggara

Editor: Bedjo
Zackylicious
Piala Oscar 2017. 

SRIPOKU.COM - Dua artis peran kawakan, Faye Dunaway dan Warren Beatty, didapuk untuk mengumumkan Best Picture pada perhelatan ke-89 Academy Awards yang diselenggarakan di Dolby Theatre, Hollywood, California, Minggu (26/2/2017).

Berita Lainnya:  Daftar Nominasi Piala Oscar 2017

"And the Academy Awards for Best Picture goes to La La Land ," kata Beatty setelah membaca nama yang tertera ada amplop.

Maka, tim La La Land pun naik ke panggung. Para produsernya bergantian memberi sambutan.

Tiba-tiba salah seorang di antaranya membuat pernyataan mengejutkan, ia mengatakan Moonlight adalah film terbaik.

Kejadian itu membuat terkejut semua orang yang hadir di Dolby Theatre. Sampai akhirnya pembawa acara Jimmy Kimmel dan Warren Beatty mengambil alih mikrofon dan menjelaskan yang terjadi.

Berikut daftar pemenang Academy Awards 2017:

BEST PICTURE

Arrival
Fences
Hacksaw Ridge
Hell or High Water
Hidden Figures
La La Land
Lion
Manchester by the Sea
Moonlight (Menang)

ACTRESS

Isabelle Huppert, Elle
Ruth Negga, Loving
Natalie Portman, Jackie
Emma Stone, La La Land (Menang)
Meryl Streep, Florence Foster Jenkins

ACTOR

Casey Affleck, Manchester by the Sea (Menang)
Andrew Garfield, Hacksaw Ridge
Ryan Gosling, La La Land
Viggo Mortensen, Captain Fantastic
Denzel Washington, Fences

SUPPORTING ACTRESS

Viola Davis, Fences (Menang)
Naomie Harris, Moonlight
Nicole Kidman, Lion
Octavia Spencer, Hidden Figures
Michelle Williams, Manchester by the Sea

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved