Kebakaran di Basuki Rahmat
Panik, Karyawan Kisel Berhamburan Keluar Kantor
Tampak sejumlah karyawan sibuk mengeluarkan barang-barang isi kantor. Sementara petugas pemadam kebakaran, masih berjibaku memadamkan kobaran api.
Penulis: Welly Hadinata | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM/WELLY HADINATA
Karyawan kantor Kisel berhamburan keluar takut api menyambar saat terjadi kebakaran di depat kayu H Sukur, Selasa (8/11/2016).l
SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Gedung Kisel berada disebelah depot yang terbakat, nyaris ikut disambar kobaran api yang masih berkobar, Selasa (8/11/2016).
Bahkan sejumlah karyawan kantor Kisel, berhamburan keluar takut api menyambar.
Tampak sejumlah karyawan sibuk mengeluarkan barang-barang isi kantor.
Sementara petugas pemadam kebakaran, masih berjibaku memadamkan kobaran api.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/kebakaran-depot-kayu-h-sukur12_20161108_171038.jpg)