Rapat Paripurna DPRD Sumsel Molor
Rapat paripurna ini dihadiri 51 orang anggota dewan, 4 orang izin, dan 20 orang masih ditunggu.
Penulis: Abdul Hafiz | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM/ABDUL HAFIZ
Ketua DPRD Sumsel HM Giri Ramanda N Kiemas SE MM membuka Rapat Paripurna XII DPRD Provinsi Sumsel, Rabu (30/12/2015).
SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Rapat Paripurna XII DPRD Provinsi Sumsel sempat molor setengah jam, Rabu (30/12/2015).
Rapat paripurna dengan agenda Penyampaian Laporan Hasil Pembahasan dan Penelitian Pansus-Pansus terhadap 6 Raperda Provinsi Sumsel Persetujuan dari Anggota secara lisan oleh Pimpinan Rapat Paripurna Pengambilan Keputusan Pendapat Akhir Gubernur Sumsel, seyogyanya diagendakan pukul 09.30, baru dimulai pukul 10.07.
Sekretaris DPRD Sumsel Ramadhan Basyeban dalam laporannya mengatakan, rapat paripurna ini dihadiri 51 orang anggota dewan, 4 orang izin, dan 20 orang masih ditunggu.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/ketua-dprd-sumsel-hm-giri-ramanda-n-kiemas-se-mm_20151230_110211.jpg)