Psikologi
Ini Ciri-ciri Orang dengan Kepribadian "Baper"
Rasa peka dan emosional pada orang sensitif memang cenderung lebih tinggi ketimbang mereka yang lebih rasional.
Editor:
Soegeng Haryadi
6. Mudah senang dan sedih
Orang sensitif dapat dengan mudah merasa sedih dan senang dalam taraf yang berlebihan. Hal inilah yang akhirnya membuat orang sensitif acap kali menderita kelelahan emosional.