Healthy Life
Meski Tak Sehat Junk Food Selalu Disukai Orang, Ini Penyebabnya!
Dengan semakin banyaknya orang yang menyukai makanan siap saji, bisnis junkfood terus berkembang dan menu baru yang ditawarkan makin beragam.
Editor:
Soegeng Haryadi
7. Sebagai hadiah
Sebagian orang menyantap junkfood sebagai "hadiah" untuk diri sendiri. Tak heran jika kita merasa lebih bahagia saat mengasupnya.