Breaking News

PalComTech Berkunjung ke Sripo

"Kunjungan dunia industri kita ini ingin mengetahui dunia percetakan dan surat kabar," ungkap Arsia Rini SKom MKom.

Penulis: Abdul Hafiz | Editor: Sudarwan

SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Sebanyak 35 mahasiswa LKP PalComTech berkunjung ke Redaksi HU Sriwijaya Post (Sripo) di Jalan Jenderal Basuki Rahmad B-D Palembang, Senin (23/12/2013).

"Kunjungan dunia industri kita ini ingin mengetahui dunia percetakan dan surat kabar," ungkap Arsia Rini SKom MKom.

Hadir dari pembimbing PalComTech antara lain Muhammad Ridho Ardiansyah, SKom (Ka Prodi LKP PalComTech), Arsia Rini SKom M.Kom (Instruktur Tetap), Fitria Rismawati SKom (Instruktur Tetap).

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved