TOPIK
Virus Corona di Kota Palembang
-
Walikota Harnojoyo Minta Maaf Tahun Ini tidak Mengadakan Open House dan Sholat Ied di Lapangan
Walikota Palembang H Harnojoyo meminta maaf pada masyarakat bila tahun ini tidak dapat menggelar open house seperti tahun-tahun sebelumnya.