Kunci Jawaban

Isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG Guru Tertentu Studi Kasus Kesulitan Berbicara pada Anak

Berikut ini disajikan contoh isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG (UKPPPG) Guru Tertentu Tahun 2024.

Penulis: Siti Umnah | Editor: Siti Umnah
Pixabay.com
Berikut ini disajikan contoh isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG (UKPPPG) Guru Tertentu Tahun 2024. 

SRIPOKU.COM - Berikut ini disajikan contoh isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG (UKPPPG) Guru Tertentu Tahun 2024.

Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG (UKPPPG) Guru Tertentu adalah sebuah narasi yang menggambarkan pengalaman nyata seorang guru dalam menghadapi suatu permasalahan atau tantangan dalam proses pembelajaran.

Studi Kasus UKPPPG Guru Tertentu ini akan muncul pada saat try out PPG Guru Tertentu 2024 dan harus dilalui seluruh peserta.

Baca juga: Isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG Guru Tertentu, Kesulitan Beradaptasi pada Anak Baru

Tujuan tes Studi Kasus UKPPPG adalah untuk mengukur kemampuan mahasiswa PPG Guru Tertentu 2024 dalam mengidentifikasi dan menyelesaikan masalah pembelajaran.

Meski berifat narasi pengalaman nyata, waktu yang diberikan untuk mengerjakan tes ini cukup singkat yakni hanya 30 menit.

Untuk itu, berikut ini contoh isian studi kasus Uji Kompetensi Peserta PPG (UKPPPG) Guru Tertentu 500 karakter.

Baca juga: Isian Studi Kasus Uji Kompetensi Peserta PPG, Mengatasi Masalah Konsentrasi pada Siswa dengan ADHD

STUDI KASUS 8

Kesulitan Berbicara pada Anak

Jawaban :

Seorang anak di kelas PAUD saya mengalami Keterlambatan bicara dan hanya dapat mengucapkan beberapa kata.

Anak ini terlihat frustasi ketika tidak bisa menyampaikan keinginannya yang kadang-kadang berujung pada tantrum.

Upaya untuk Menyelesaikan Permasalahan

Saya bekerja sama dengan orang tua untuk memahami latar belakang anak dan mengajak mereka untuk mengikuti sesi terapi bicara di luar jam sekolah.

Di kelas, saya memperkenalkan alat bantu visual seperti kartu gambar untuk membantu anak dalam berkomunikasi.

Saya juga sering berbicara dengan anak tersebut, memberikan waktu untuk merespon dan memuji setiap usaha yang dilakukan dalam berkomunikasi.

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved