Kunci Jawaban

20 Kisi-kisi Soal PAT/UKK Bahasa Indonesia Kelas 5 SD/MI Kurikulum Merdeka, Lengkap Kunci Jawaban

Berikut ini terdapat 20 kisi-kisi soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban.

Penulis: Ayu Wahyuni | Editor: Ayu Wahyuni
buku.kemdikbud.go.id
20 kisi-kisi soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban. 

SRIPOKU.COM - Pada artikel kali ini menyajikan 20 kisi-kisi soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Ujian Kenaikan Kelas (UKK) Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban.

Siswa dianjurkan untuk banyak berlatih dan mengerjakan kisi-kisi soal untuk persiapan menghadapi ujian.

Siswa dapat mempelajari kisi-kisi soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban ini sebagai bahan belajar jelang ujian mendatang.

Terdapat 25 soal berupa pilihan ganda yang bisa dipelajari pada kisi-kisi soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban ini.

Dikutip dari YouTube Simpel Edukasi, berikut adalah 20 kisi-kisi soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 5 SD/MI semester 2 Kurikulum Merdeka, lengkap kunci jawaban.

Baca juga: 25 Kisi-kisi Soal PAT/UKK Tema 6 Kelas 5 SD Semester 2 Tahun 2024 Beserta dengan Kunci Jawaban

1. Bacalah paragraf berikut!

Bagi masyarakat Dayak, rumah betang merupakan pemersatu. Di sanalah mereka berkerabat dan bertradisi. Di rumah betanglah tradisi Dayak terpelihara.

Pikiran utama paragraf di atas terdapat pada ....

a. kalimat pertama

b. kalimat kedua

c. kalimat ketiga

d. seluruh kalimat

Jawaban : A

2. Ciri utama dari teks nonfiksi adalah disusun berdasarkan ....

a. cerita turun menurun

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved