Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Soal Pilihan Ganda PJOK Kelas 8 SMP/MTs Halaman 118-120, Penilaian BAB 2 Semester 1
Simak kunci jawaban soal pilihan ganda PJOK kelas 8 SMP/MTs halaman 118-120 pada soal Penilaian BAB 2 semester 1 terkait materi Permainan Bola Kecil.
Penulis: Siti Umnah | Editor: adi kurniawan
SRIPOKU.COM - Simak kunci jawaban soal pilihan ganda mata pelajaran PJOK kelas 8 SMP/MTs halaman 118-120 berikut ini.
Artikel kunci jawaban PJOK kelas 8 SMP/MTs halaman 115-120 ini merupakan merupakan soal yang ada pada Penilaian BAB 2 materi Permainan Bola Kecil.
Pada Penilaian BAB 2, siswa diminta untuk mengerjakan soal 15 pilihan ganda.
Baca juga: Kunci Jawaban Mapel Matematika Kelas 10 SMA/MA Halaman 77-78 Latihan 3.1, Materi Bab 3 Fungsi
Dimana materi yang diuji merupakan materi seputar Permainan Bola Besar yang ada pada BAB 2 semester 1.
Siswa sebaiknya mengerjakan soal secara mandiri terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawaban yang tersedia dalam artikel ini.
Untuk itu, simak kunci jawaban soal pilihan ganda PJOK kelas 8 SMP/MTs halaman 118-120 yang dikutip dari Kosingkat.id berikut ini.
Baca juga: Latihan Soal Beserta Kunci Jawaban Fisika Kelas 12 SMA/MA, Bab 1 Materi Gelombang Bunyi dan Cahaya
Penilaian BAB 2 Pilihan Ganda
1. Posisi awal kedua kaki yang benar saat persiapan untuk melakukan prinsip dasar melambung (pitcher) pada permainan bola softball adalah ...
A. Melangkah diluruskan
B. Disilangkan dan diluruskan
C. Melangkah direndahkan
D. Melangkah ditekuk
Jawaban : A
2. Gerakan lengan yang benar saat melakukan prinsip dasar melambung (pitcher) pada permainan softball adalah ...
A. Memutar ke depan
B. Memutar ke belakang
C. Memukul ke depan
D. Memutar ke bawah
Jawaban : A
3. Arah pandangan yang benar saat persiapan untuk melakukan prinsip dasar melambung bola softball adalah ...
A. Mengarah ke pemukul
B. Mengarah ke penjaga bola
C. Mengarah ke tengah lapangan
D. Mengarah ke penangkap bola
Jawaban : A
4. Posisi pegangan tengah yang benar saat melakukan prinsip dasar pegangan tongkat/stick pada permainan softball adalah ...
A. 2.5 cm atay 5 cm dari bonggol stick (knob)
B. 7.5 cm atay 10 cm dari bonggol stick (knob)
C. 7.6 cm atay 12 cm dari bonggol stick (knob)
D. 7.8 cm atay 15 cm dari bonggol stick (knob)
Jawaban : A
5. Pegangan yang benar saat melakukan prinsip dasar memegang pemukul/stick pada permainan softball adalah ...
A. Dipegang kedua jari tangan rapat
B. Dipegang satu tangan jari rapat
C. Dipegang kedua tangan jari renggang
D. Dipengang satu tangan jari renggang
Jawaban : A
6. Posisi awal kaki yang benar saat akan melakukan prinsip dasar memukul bola adalah ....
A. Melangkah depan belakang
B. Melangkah menyamping
C. Menyilang
D. Memutar
Jawaban : A
7. Berikut yang termasuk prinsip dasar pada akhiri gerakan memukul bola pada permainan softball, yaitu ...
(Silahkan lihat tabel pada soal tersebut)
Jawaban : A
8. Gerakan pergelangan tangan yang benar saat stick mengenai bola pada prinsip dasar memukul adalah ...
A. Diputar
B. Ditekuk
C. Dilecutkan
D. Dikunci
Jawaban : C
9. Gerakan pinggang yang benar saat memukul bola pada permainan softball adalah ...
A. Membungkuk
B. Berputar
C. Melenting
D. Meliuk
Jawaban : B
10. Posisi stick yang benar saat awal gerak memukul bola pada permainan softball adalah ...
A. Dipegang erat dengan kedua tangan di atas belakang bahu
B. Dipegang erat dengan satu tangan di atas belakang bahu
C. Dipegang erat dengan kedua tangan di bawah belakang bahu
D. Dipegang erat dengan kedua tangan di atas belakang pinggang
Jawaban : A
11. Posisi awal badan yang benar saat akan melakukan pukulan tumbuk (bunt) pada permainan sioftball adalah ...
A. Condong ke depan
B. Melenting ke belakang
C. Membungkuk ke depan
D. Memutar ke samping
Jawaban : A
12. Berikut yang termasuk prinsip dasar akhir gerakan pukulan tumbuk (bunt) pada permainan softball adalah ...
(Silahkan lihat tabel pada soal tersebut)
Jawaban : B
13. Gerakan salah satu kaki yang benar saat pelempar bola (pitcher) melemparkan bola adalah ...
A. Dilangkahkan ke depan
B. Dilangkahkan ke samping
C. Dilangkahkan ke belakang
D. Diputar ke depan
Jawaban : A
14. Pantulan bola hasil pukulan tumbuk (bunt) yang benar pada permainan softball adalah ...
A. Di depan badan
B. Di belakang badan
C. Di atas kepala
D. Di atas bahu
Jawaban : A
15. Gerakan pertama yang benar saat akan melakukan lemparkan bola (pither) pada permainan softball adalah ...
A. Melangkahkan kaki ke depan
B. Melangkahkan kaki ke belakang
C. Melangkahkan kaki ke samping
D. Memutarkan kaki depan
Jawaban : A
kunci jawaban
PJOK kelas 8 SMP/MTs halaman 118-120
Penilaian BAB 2
semester 1
Permainan Bola Kecil
Sripoku.com
| 40 Soal SAS IPS Kelas 7 SMP Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban & Indikator Soal |
|
|---|
| 30 Soal SAS IPS Kelas 7 SMP Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban & Indikator Soal |
|
|---|
| Contoh Soal Sumatif Sejarah Kelas 12 SMA Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 105 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 102 Kurikulum Merdeka |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.