Liga Inggris
Hasil Liga Inggris Tottenham vs Liverpool, Mohamed Salah Cetak Gol Brace pada Babak Pertama
Mohamed Salah dengan kaki kirinya mencetak gol berkat assist Darwin Nunez pada hasil skor babak pertama Liga Inggris.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: adi kurniawan
SRIPOKU.COM - Hasil skor babak pertama Liga Inggris antara Tottenham Hotspur vs Liverpool, Senin (7/11/2022) dini hari WIB, The Reds unggul lewat sepasang gol (brace) Mohamed Salah pada menit 11 dan 40.
Mohamed Salah dengan kaki kirinya mencetak gol berkat assist Darwin Nunez pada hasil skor babak pertama Liga Inggris.
Pada hasil skor babak pertama Liga Inggris, Liverpool berhasil menambah keunggulan lewat kaki kiri Mohamed Salah seusai memanfaatkan blunder pemain Tottenham Hotspur, Eric Dier yang salah menyundulkan bola.
Baca juga: Gratis Link Live Score Liga Inggris Tottenham Hotspur vs Liverpool, Akses di Sini Sekarang Via HP

Tottenham Hotspur sering menyia-nyiakan peluang-peluang bagus di depan gawang Liverpool.
Laga yang berlangsung di Stadion Tottenham Hotspur, Minggu (6/11/2022) mulai pukul 23.30 WIB menutup pekan 16 Liga Inggris yang kemungkinan libur sementara karena Piala Dunia 2022.
Rangkuman Pertandingan:
Pada laga ini, pelatih Liverpool, Jurgen Klopp memainkan skema yang cukup unik, 4-1-2-1-2.
Babak pertama dibuka dengan penguasaan bola oleh Liverpool.
Tempo permainan berlangsung cepat dan seru.
Ivan Perisic dari Spurs melanggar Ibrahima Konate pada menit 2.
Liverpool langsung menyerang jantung pertahanan Spurs melalui umpan Darwin Nunez pada menit 3.
Sayang, sepakan Roberto Firmino tak mengenai saaran.
Menit 5, Liverpool langsung menyerang balik tetapi gagal.
Dua menit kemudian, sepakan Darwin Nunez nyaris menjebol gawang Spurs.
Liga Inggris
hasil Liga Inggris
Skor Babak Pertama
Tottenham vs Liverpool
Tottenham Hotspur vs Liverpool
Tottenham Hotspur
Spurs
Liverpool
Mohamed Salah
Brace
Sripoku.com
Daftar Klub Terkaya Liga Inggris, Man United di Posisi Teratas, Arsenal Salip Posisi Chelsea |
![]() |
---|
Jadwal Bola Liga Inggris Pekan Ini, Manchester United, Manchester City, Liverpool, dan Chelsea Main |
![]() |
---|
Head to Head Arsenal vs Man City di Ajang Liga Inggris, Piala Liga Inggris, dan Piala FA |
![]() |
---|
Gacor di Liga Inggris, Pep Guardiola Malah Paling Apes di Piala FA |
![]() |
---|
Jadwal Bola Liga Inggris Pekan Ini, Ada Chelsea vs Fulham dan Tottenham Hotspur vs Manchester City |
![]() |
---|