BRI Liga 1
Hasil Akhir BRI Liga 1 Borneo FC vs Madura United, Cetak Hattrick, Matheus Pato Makin Trengginas
Pada hasil akhir BRI Liga 1, pemain penyerang Borneo FC Matheus Pato makin trengginas usai mencetak gol hattrick ke gawang Madura United.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM -- Hasil akhir BRI Liga 1 antara Borneo FC vs Madura United pada laga pekan 11, Sabtu (1/10/2022) petang.
Pada hasil akhir BRI Liga 1, pemain penyerang Borneo FC Matheus Pato makin trengginas usai mencetak gol hattrick ke gawang Madura United.
Jelang akhir babak pertama, Matheus Pato mencetak brace pada menit ke-46, lalu gol hattrick mencetak pada menit ke-65 pada akhir hasil BRI Liga 1.
Gol Pato ini mengukuhkan posisinya sebagai top scorer sementara musim ini dengan 12 gol mengalahkan David da Silva dari Persib Bandung.
Laga antara Borneo FC vs Madura United berlangsung di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur, Sabtu (1/10/2022) petang WIB.
Baca juga: Liga 1 Persib Bandung vs Persija Jakarta, Erwin Ramdani dan David Rumakiek tak Bisa Tampil
Rangkuman Pertandingan
Sejak menit awal Borneo memasang serangan kepada Madura.
Duel duo pemain Borneo, Bustos dan Pato berhasil menembus pertahanan Madura United.
Tak sampai 6 menit, Madura harus kebobolan lebih dulu, melalui kerja sama Bustos dan Matheus Pato.
Matheus Pato menjadi top scorer dengan 10 gol mengunggul David da Silva dari Persib Bandung.
Dari 10 gol yang tercipta, hanya sebuah gol dari titik 12 pas.
Seusai gawang kebobolan, Madura coba menyamakan skor.
Namun tempo permainan langsung berada pada tahapan sedang.
Menit 11, Pesut Etam kembali menyerang, kala Hendro Siswanto coba menyerang dan memberikan kepada Terens Puhiri.
BRI Liga 1
BRI Liga 1 2022-2023
hasil akhir BRI Liga 1
Liga 1
Liga 1 musim 2022-2023
Hasil Akhir Liga 1
Borneo FC vs Madura United
Matheus Pato
Hattrick
Sripoku.com
Lampu Hijau dari Polri, Liga 1 Dilanjutkan 5 Desember 2022, Digelar Tanpa Penonton |
![]() |
---|
Dirut PT LIB Jadi Tersangka Tragedi Kanjuruhan, Tanggapan Ketua PSSI dan Perwakilan PT LIB |
![]() |
---|
Hasil Akhir BRI Liga 1 Arema FC vs Persebaya Surabaya, Gol Yamamoto Sho Tutup Derbi Super Jatim |
![]() |
---|
Hasil BRI Liga 1 Arema FC vs Persebaya Surabaya: Seru, Saling Kejar Gol dalam Derbi Super Jatim |
![]() |
---|
Hasil Akhir BRI Liga 1 Dewa United vs RANS Nusantara, Dua Gol Brace Maruoka Mitsuru dan Karim Rossi |
![]() |
---|