Kejuaraan Beregu Asia 2020
Hasil Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Gregoria Sumbang Poin Pertama Indonesia
Gregoria Mariska Tunjung mempersembahkan poin untuk skuad Merah Putih setelah memenangi laga tiga gim alias rubber game
SRIPOKU.COM - Pemain tunggal putri nasional, Gregoria Mariska Tunjung, sukses menyumbang poin pertama untuk Indonesia pada Kejuaraan Beregu Asi 2020.
Gregoria Mariska Tunjung mempersembahkan poin untuk skuad Merah Putih setelah memenangi laga tiga gim alias rubber game atas wakil tuan tumah, Airah Mae Nicole Albo.
Atlet yang akrab disapa Jorji itu menang dengan skor 19-21, 21-11, 21-9 di Rizal Memorial Coliseum, Manila, Filipina, Rabu (12/2/2020).
Dengan kemenangan tersebut, tim bulu tangkis putri Indonesia unggul 1-0 atas Filipina.
• Pujian Jujur Ratchanok Intanon pada Gregoria Mariska Tunjung
• Hasil Malaysia Masters 2019 - Gregoria Mariska Tunjung Belum Bisa Tundukkan Ratchanok Intanon
• Lawan Saina Nehwal, Pinggang Gregoria Mariska Tunjung Pinggang Masih Terasa Sakit
Jalannya pertandingan
Pertandingan langsung berjalan ketat pada awal gim pertama tatkala kedua tunggal putri tersebut saling berbagi angka sebanyak tiga kali.
Gregoria Mariska Tunjung mengambil alih momentum dengan unggul dua angka setelah pukulan yang dilesakkan oleh Albo hanya mengarah keluar lapangan.
Sebuah tangkisan yang kurang terarah dari Gregoria membuat wakil tuan rumah tersebut membuka kans untuk menyamakan kedudukan.
Kesalahan yang dilakukan oleh Gregoria membuatnya harus tertinggal 11-8 dari Albo saat gim pertama memasuki masa interval.
Selepas jeda, Gregoria langsung tampil agresif dan berhasil menyamakan kedudukan menjadi 11-11 usai meraih tiga poin beruntun.
Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Jonatan Christie: Sempat Ada Trauma dari Kekalahan Sebelumnya |
![]() |
---|
Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Indonesia Lawan India, Achmad Budiharto : Kita Tidak Boleh Takabur |
![]() |
---|
Bantu Indonesia Menang Atas Filipina, Ahsan/Hendra Ukir Rekor Baru |
![]() |
---|
Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Tim Putri Malaysia ke Semifinal Usai Tumbangkan Taiwan |
![]() |
---|
Jadwal Siaran Langsung Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Tim Putra Indonesia Akan Hadapi Filipina |
![]() |
---|