Human Interest Story
Octa Sumbang 2 Emas
Octarizal tak bisa menutupi kegembiraannya atas keberhasilannya mempersembahkan dua medali emas selama dua hari terakhir.
Sudah kantongi 4 medali sementara ini, tentu banyak bonus yang akan didapatkan oleh Octa. Ia mengatakan akan menggunakan bonusnya untuk keperluannya pribadi dan pendidikannya.
“Saya akan gunakan untuk beli vitamin, biaya kuliah dan keperluan lainnya,” ujar mahasiswa jurusan elektro di Politeknik Unsri ini.
Ia pun membeberkan rahasia dibalik kesuksesannya tersebut.“Rahasianya latihan, berdoa, minta restu orangtua,” ungkapnya.
Pria 21 tahun ini menargetkan, dirinya dapat berbicara di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 di Papua.
“Pengennya jadi juara PON karena saya belum pernah turun karena PON kemarin (2016) katanya kuota Sumsel tidak ada, jadi renang tidak kirim,”
“Kalau PON nanti pengennya renang kirim,” ujarnya. (fiz/wet/TS)
Berita Terkait :#Human Interest Story
Gaji Staf Khusus Presiden Rp51 Juta Per Bulan, Jokowi Ambil Langkah Berani dan Langka |
![]() |
---|
SD IT Al Furqon Palembang Gelar Outbond untuk Siswanya, Demi Ketangkasan dan Kekompakan |
![]() |
---|
Joko Widodo Umumkan 14 Staf Khusus, Putri Chairul Tanjung Termuda |
![]() |
---|
Kenalan dengan Kapolsek Kalidoni Palembang AKP Irene, Si Cantik yang tak Ragu Tembak Penjahat |
![]() |
---|
5. Berawal dari Doktrin Orangtua |
|
---|