Dikabarkan Akan Dilengserkan, Ini 4 Kandidat Pengganti Pelatih Jorge Sampaoli di Timnas Argentina
Posisi pelatih timnas Argentina, Jorge Sampaoli, berada di ujung tanduk setelah Tim Tango rontok di babak 16 besar Piala Dunia 2018.
SRIPOKU.COM - Posisi pelatih timnas Argentina, Jorge Sampaoli, berada di ujung tanduk setelah Tim Tango rontok di babak 16 besar Piala Dunia 2018.
Jorge Sampaoli dituding banyak pihak sebagai kambing hitam kebobrokan timnas Argentina.
Pemilihan pemain, taktik, dan sifat keras kepala Sampaoli membuatnya ibarat musuh nomor satu publik sepak bola Argentina saat ini.
Wajar apabila media ramai memberitakan pelatih gundul itu bakal dilengserkan pada minggu ini.
Sampaoli meneken kerja sama sebagai arsitek timnas Argentina pada Mei 2017.
Baca: Ganti Warna Rambutnya, Penampilan Ayu Ting Ting Tuai Pujian Netter Hingga Dibilang Mirip Artis Korea

Baca: 5 Fakta Syed Saddiq Menteri Termuda di Malaysia, Pernah Tolak Tawaran Beasiswa di Universitas Oxford
Dia dikontrak hingga 2022, tetapi isyarat masa kerjanya berakhir prematur sudah muncul akibat performa tim yang melempem.
Dalam 15 partai membesut Tim Tango, Sampaoli hanya menorehkan 7 kemenangan serta 4 kali imbang dan kalah.
Situs media nasional Argentina, termasuk Todo Noticias (TN), melemparkan topik empat kandidat pengganti Sampaoli jika ia didepak oleh federasi.
Empat calon kuat itu adalah Diego Simeone (Atletico Madrid), Mauricio Pochettino (Tottenham Hotspur), Marcelo Gallardo (River Plate), dan Ricardo Gareca (timnas Peru).
Baca: Unggah Foto Ala Prewedding, Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Akan Segera Menikah? Intip 4 Potretnya
Di antara kuartet tersebut, Simeone adalah terfavorit, tetapi menariknya pulang ke Argentina sebagai pelatih timnas akan sangat sulit.

Anwar Sanjaya Sebut Mantannya Matre, Ayya Renita Tersinggung, Balas dengan Pesan Menohok |
![]() |
---|
Ibu Muda Diperkosa Sopir Travel di Mobil, Korban tak Kuasa Lawan Pelaku : Saya Tak Takut Dipenjara |
![]() |
---|
Berkali-kali Dipukuli, Ibu Menangis, Anak Emosi Lalu Tebas Leher Ayahnya : Selalu Berkelahi |
![]() |
---|
Mantan Gubernur Alex Noerdin Jadi Bahan Ejekan di Grup WA, Jadi Meme Kasus Korupsi Masjid Sriwijaya |
![]() |
---|
Giliran Desiree Gigit Jari, Pria Ini Kuliti Kebenaran soal Pengusiran Ibu Bams, Kebohongan Terungkap |
![]() |
---|