SFC vs Mitra Kukar
SFC Ditahan Imbang Mitra Kukar 2-2
Jika babak 1, SFC unggul 2-1, babak kedua, tuan rumah berhasil diimbang oleh tim tamu.
Penulis: Darwin Sepriansyah | Editor: Soegeng Haryadi
SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Pertandingan berakhir antara Sriwijaya FC dengan kontra Mitra kukar di Stadion Jakabaring Palembang, Sabtu (24/8/2013).
Jika babak 1, SFC unggul 2-1, babak kedua, tuan rumah berhasil diimbang oleh tim tamu dengan kedudukan 2-2. Adalah Ilija Spasosevic yang sukses memperdaya Rivky D Mokodompit pada menit ke-70
Hingga 90 menit waktu normal berakhir, skor tetap 2-2.