Pemilu 2019

8 Artis Ini Tetap Nyoblos Meski Tinggal di Luar Negeri, Ada yang Rela Hujan-hujanan Demi Ikut Pemilu

8 Artis Ini Tetap Nyoblos Meski Tinggal di Luar Negeri, Ada yang Rela Hujan-hujanan Demi Ikut Pemilu

Penulis: Nadia Elrani | Editor: Sudarwan
Kolase Sripoku.com
8 Artis Ini Tetap Nyoblos Meski Tinggal di Luar Negeri, Ada yang Rela Hujan-hujanan Demi Ikut Pemilu 

8 Artis Ini Tetap Nyoblos Meski Tinggal di Luar Negeri, Ada yang Rela Hujan-hujanan Demi Ikut Pemilu

SRIPOKU.COM - Pesta demokrasi masyarakat Indonesia hari ini juga dirasakan oleh WNI yang ada di luar negeri.

Terutama para artis yang kini tengah meniti karir dan mengenyam pendidikan di sana.

Bahkan sebelum hari pencoblosan tiba, para artis yang berada di luar negeri ini sudah mengkampanyekan anti golput dan mengakan masyarakat Indonesia untuk menentukan pilihannya.

Para artis ini juga mengajak masyarakat Indonesia untuk memberikan suara untuk Indonesia yang lebih baik.

Deretan artis yang kini tinggal di luar negeri ini mengunggah ajakan tersebut di akun sosial media masing-masing.

Mereka ternyata juga sudah mencoblos lebih dulu karena berdomisili di luar Indonesia.

Dengan mengikuti pemilu, para artis yang tinggal di luar negeri ini telah menunjukkan kepedulian terhadap Indonesia.

Anggota TPS 04 Swakarya Kelurahan Sukorejo Kecamatan Pagaralam Utara Kenakan Seragam Kuda Lumping

Ayu Ting Ting Pamer Bukti Nyoblos, Penampilannya Pakai Hijab Malah Curi Perhatian, Sudah Hijrah?

Viral Video Kertas Surat Suara Sudah Tercoblos di TPS Soak Baru Sekayu, Berikut Komentar KPU Muba

Ikut Nyoblos, Inul Daratista Hanya Kenakan Daster dan Polesan Make-up Sederhana Saat Pergi ke TPS

Bupati Lahat Cik Ujang dan Wabup H Haryanto Salurkan Hak Pilih Pemulu 2019, Begini Komentarnya

Lantas siapa saja artis-artis tersebut? Simak ulasannya berikut ini:

1. Marissa L Nasution

Marissa L Nasution yang kini sedang berada di Singapura bersama keluarganya juga menyalurkan hak suara pada pemilu kali ini.

Hal ini diketahui dari unggahannya di Instagram dua hari yang lalu.

Marissa membagikan sebuah foto dengan jari kelingking yang tercelup tinta.

Dengan gaya casualnya, Marissa L Nasution mencoblos di TPS yang berada di depan gedung Kedutaan Besar Republik Indonesia di Singapura.

 2. Cinta Laura

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved