Daftar Lengkap Bursa Transfer Liga Italia 2018-2019, AC Milan Memimpin

Praktis baru AC Milan yang sudah mengeluarkan banyak uang untuk mendatangkan pemain baru demi menguatkan tim di bursa transfer

Editor: Adrian Yunus
Twitter @acmilan
Pemain baru AC Milan, Lucas Paqueta, saat diperkenalkan secara resmi pada Selasa (8/1/2019). 

SRIPOKU.COM - Bursa transfer musim dingin Liga Italia 2018-2019 masih relatif sepi sampai Rabu (9/1/2019).

Praktis baru AC Milan yang sudah mengeluarkan banyak uang untuk mendatangkan pemain baru demi menguatkan tim di bursa transfer musim dingin Liga Italia 2018-2019.

AC Milan membayar 35 juta euro untuk mendapatkan gelandang serang Flamengo, Lucas Paqueta.

Daftar Lengkap Bursa Transfer Liga Inggris 2018-2019, Ramai-ramai Menjual

Bola Panas Bursa Transfer Liga 1, Destinasi Lima Bintang Masih Abu-abu

Datangkan Banyak Bintang di Bursa Transfer, Ini Formasi The Dream Team Madura United Musim Depan

Klub-klub top Liga Italia yang lain belum mendapatkan pemain baru.

Inter Milan dan AS Roma paling hanya menerima pemain mereka yang kontrak peminjamannya di klub lain sudah habis.

Berikut daftar lengkap bursa transfer musim dingin Liga Italia2018-2019 sampai Rabu (9/1/2019).

ATALANTA

Masuk: Modou Badjie (Rimini, kembali), Anton Kresic (Cremonese, kembali)

Keluar: Luca Valzania (Frosinone, pinjam), Anton Kresic (Carpi, pinjam), Emiliano Rigoni (Zenit, kembali)

BOLOGNA

Masuk: Nicola Sansone (Villarreal, pinjam), Roberto Soriano (Villarreal, pinjam)

Keluar: -

CAGLIARI

Masuk: Filip Bradaric (HNK Rijeka, 5 juta euro), Valter Birsa (Chievo)

Keluar: Filip Bradaric (HNK Rijeka, kembali)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved