5 Bahan Rumahan Ampuh Usir Masuk Angin, Bawang Merah & Putih hingga Jeruk
Musim hujan jadi salah satu penyebab masuk angin. Ini dia 5 bahan dapur murah meriah ampuh usir sekaligus cara cegahnya! Masuk angin bisa dibilang

http://cdn.klimg.com/vemale.com
Ilustrasi.
Musim hujan jadi salah satu penyebab masuk angin. Ini dia 5 bahan dapur murah meriah ampuh usir sekaligus cara cegahnya!
Masuk angin bisa dibilang penyakit khas Indonesia.
Masyarakat di belahan dunia lain tak mengenal masuk angin.
Bahkan, dalam dunia kedokteran sebetulnya tak mengenal istilah masuk angin.
Kondisi masuk angin ini merupakan kumpulan beberapa kondisi kesehatan yang dirasakan bersama-sama.
Nah, meski tak berbahaya, masuk angin bisa membuat aktivitas seseorang tidak berjalan dengan baik.
Berikut 5 bahan alami yang ampuh tangani masuk angin:
1. Bawang merah dan Bawang putih

Ini jagonya obat masuk angin tradisional.
Biasanya digunakan pada anak-anak dengan menghaluskan bawang merah dengan sedikit minyak wijen.
Baca Juga
-
10 Makanan yang Bisa Mencegah Kanker Darah, Penyakit Seperti yang Diderita Ani Yudhoyono
-
6 Minuman Ini Dipercaya Bisa Turunkan Berat Badan, Ada yang Cegah Kanker
-
Musim Hujan, Waktunya Letakkan Irisan Bawang di Penjuru Rumah dan Raih Manfaatnya
-
Imlek Identik dengan Jeruk. Punya Makna Tersendiri bagi Warga Tionghoa. Ini Penjelasannya
-
8 Buah Murah Meriah Bantu Kempeskan Perut Buncit, Mulai dari Semangka Hingga Jeruk
Editor: Bejoroy
Sumber: TribunStyle.com